Kamis, 15 Januari 2015

Live is Game


Live Is Game itulah katanya orang barat atau bisa di artikan bahwa hidup adalah permainan. Kok bisa gitu yah? Hehe… yah itulah sebuah pandangan pribadi saya hidup ini seperti sebuah permainan, pernah tidak kita berfikir akan kegiatan hidup kita, saat kit bangun tidur, kemudian bekerja, kemudian smapi tidur kembali, terus seperti itu…atau lebih mudahnya kita memasukkan makanan kedalam mulut kita kemudian kita keluarkan lagi, tanpa kita sadari disana tersirat bahwa itulah main main, makan kemudian keluarkan, seteleh itu makan lagi kemudian keluarkan lagi. Yah mungkin gambaran hidup kita di dunia ini pun seperti itu kita main, maka masihkah kita mau main main didunia ini, masihkah kita terus bercanda tanpa memikirkan semakin hari semakin berkurang jatah hidup kita, kalau kita ibaratkan dengan makanan maka semakin hari semakin dekat dengan kadaluarsa, atau bisa ibarat pulsa semakin hari semakin habis masa aktif, kemudian masa tenggang dan akhirnya hangus. Itulah hidup kiata pun semakin hari makan semakin dekat kita akan menghadap Sang Pemilik Alam Semesta ini, pertanyaanya adalah sudahkah kita siap?? Bukan kapan kita mati tapi apa yang sudah kita siapkan untuk menghadapi kematian, bukan harta, bukan kendaraan mewah bahkan istri dan anak ynag kita cintai pun takkan kita bawa ke alam kubur, karena hal yang akan dibawa adalah amal perbutan kita selama hidup. Hayoooo….. apa yang sudah kita lakukaan sampai saat ini??? Banyak manfaatkah atau malah banyak maksiat…hemmmm pasti banyak manfaatny yah… meski pun hidup ini adalh permainan tapi Ketika kita bermain sambil mengingat-ingat Nya, maka insyaAllh permainan ini akan terasa bermanfaat, selain itu juga hidup ini perlu tawazun lho… tawazun atau seimbang, sudah pasti harus seimbang, jasmani kita kasih makanan dan rohani kita pun kita kasih makanan,, yah perbedaanya makanan  jasmani adalah makanan, buah buahan, air minum dan sebagainya. Kemudian makanan rohani adalh dengan memperbanyak mengingat Nya, berdzikir pagi dan petang,  perbanyak membaca al-Qur’an, memperbanyak shalawat dan  banyak lain sebagainya. Nahhh…. Pasti sudah gak asing lagi dh dengar ayat ini..


“dengan berdzikir hati menjadi tentram”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

DESKRIPSI

Sebuah cerita perjalanan Hidup seorang Hamba Allah dalam mencari ridho dan cinta Nya...

HORMAT SAYA

Salam Hangat kami sampaikan... Terima Kasih atas kunjungan sahabat... Semoga media ini bisa bermanfaat dan bisa menjadi wasilah bersilaturahim sebagai hamba Allah..